Asal Mula Ci Pada Nama Daerah dan Sungai di Daerah Sunda

Kenapa nama daerah di Jawa Barat banyak yang mempergunakan awalan "Ci" ?.  Banyak masyarakat yang mempertanyakan mengenai nama-nama daerah yang berawalan "Ci". Bahkan banyak para budayawan dan sejarawan  mengatakan bahwa istilah "Ci" itu berasal dari kata "Cai" (air), benarkah demikian? padahal di Jawa Barat-pun ada sebutan TIRTA, BANYU, APAH untuk kata "AIR" itu, dan hingga hari ini masih menjadi perdebatan menarik. Di sisi lain ada yg menyambungkan kata "Ci" itu dengan SUNGAI, padahal istilah "Sungai" di Jawa Barat terdapat beberapa jenis tergantung bentukannya.
- Walungan
- Susukan
- Wahangan
- Solokan
- dan sebagainya
Jadi sebetulnya apa makna kata "Ci"? dan bagaimana latar belakang penamaan "Ci" itu.? 


Selanjutnya lihat videonya dibawah ini :

Tidak ada komentar